BAZNAS Kab. Muara Enim Bagikan 30 Paket Sembako Dalam Safari Ramadhan 1444 H
31/03/2023 | Penulis: Humas BAZNASME

Safari Ramadhan 1444 H BAZNAS Muara Enim, di Kecamatan SDL
Kamis, 30 Maret 2023
Hari ke-8 Ramadhan, Kegiatan Safari Ramadhan Pemerintahan Kabupaten Muara Enim terus berlanjut tepatnya di Masjid At-Taqwa di Desa Penyandingan. BAZNAS Muara Enim membagikan 30 paket sembako di Kecamatan Semende Darat Laut (SDL). Secara simbolis diberikan langsung oleh Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan (Bapak H. Riswandar, S.H., M.H) mewakili Bupati Muara Enim bersama Wakil II BAZNAS Kab. Muara Enim (Bapak Drs. Syaripuddin).
Semoga paket bantuan sembako ini dapat bermanfaat untuk memenuhi kebutuhan bahan pangan guna persiapan masyarakat untuk bulan suci ramadhan
Dibulan yang suci ini, marilah kita sucikan hati dan pikiran serta mensucikan harta kita dengan berzakat melalui BAZNAS Kab. Muara Enim
#BerkahBerzakat
#TerimakasihMuzakki
#TerimakasihMustahik
Berita Lainnya
Wujudkan Mimpi Hunian Layak: BAZNAS Muara Enim Lakukan Survei Calon Mustahik Program RLHB
Pembangunan Rumah Layak Huni di Rambang Niru: Wujud Kolaborasi BAZNAS untuk Kesejahteraan Umat
Mewujudkan Mimpi Hunian Layak: BAZNAS Muara Enim Resmikan Bedah Rumah ke-88 di Semende Darat Laut
BAZNAS Muara Enim Ajak Pahlawan Tanpa Tanda Jasa SMP 7 Berbagi Berkah, Optimalkan Zakat untuk Pendidikan
Bupati Muara Enim Raih Penghargaan Bergengsi dari BAZNAS Awards 2025
BAZNAS Muara Enim Tegaskan Komitmen Anti-Stunting dan Dukungan Pendidikan Lewat Penyaluran Rutin Oktober

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
