BAZNAS Kab. Muara Enim Sediakan Layanan Jemput ZIS
19/06/2023 | Penulis: Humas BAZNASME

Layanan Jemput ZIS BAZNAS Kab. Muara Enim
Muara Enim, 19 Juni 2023
BAZNAS Kab. Muara Enim menjalankan Layanan Jemput ZIS di Dinas Perkebunan Kab. Muara Enim.
Menunaikan Zakat, Infak maupun Shodaqoh lebih mudah dengan layanan Jemput ZIS. BAZNAS Kab. Muara Enim memberikan pelayanan serta memudahkan para muzakki untuk menunaikan kewajibannya. Mulai dari pembayaran melalui bank ataupun melalui Scan QRIS, kini layanan Jemput ZIS siap untuk ke rumah-rumah muzakki. Dengan kemudahan ini diharapkan meningkatkan kesadaran dalam kewajibannya untuk berzakat, infak maupun bershodaqoh bagi masyarakat di Kab. Muara Enim.
Tunaikan Zakat, Infak dan Shodaqoh Anda di BAZNAS Kab. Muara Enim bisa dari rumah saja.
#BerkahBerzakat
#TerimaksihMuzakki
#TerimakasihMustahik
Berita Lainnya
BAZNAS Muara Enim Gelorakan Semangat Hari Santri 2025: Santri Mandiri, Muara Enim Berdaya!
Pembangunan Rumah Layak Huni di Rambang Niru: Wujud Kolaborasi BAZNAS untuk Kesejahteraan Umat
Pelatihan Berbasis Kompetensi: BAZNAS Muara Enim Tingkatkan Kapasitas Pengelolaan Zakat
Jejak Kebaikan yang Menginspirasi: SMPN 2 Lawang Kidul, Pelopor Sekolah Berzakat Rutin di Muara Enim
Bupati Muara Enim Raih Penghargaan Bergengsi dari BAZNAS Awards 2025
Mewujudkan Mimpi Hunian Layak: BAZNAS Muara Enim Resmikan Bedah Rumah ke-88 di Semende Darat Laut

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
