Penyaluran Bantuan Rutin Kepada Mustahik yang terdampak Stunting di Desa Desa Kepur Kecamatan Muara Enim
09/08/2024 | Penulis: Humas Baznas ME
Baznas Salurkan Bantuan Stunting di Bulan Agustus
Dalam rangka mewujudkan program Baznas yaitu "Muara Enim Sehat". Baznas Kabupaten Muara Enim telah melakukan penyaluran rutin bantuan kepada mustahik yang terdampak stunting berupa uang tunai guna untuk meningkatkan kualitas gizi bagi anak-anak penerima bantuan stunting di Desa Kepur Kecamatan Muara Enim, Rabu (09/08/2024).
Akhirnya, semoga melalui peran besar dari Baznas Kabupaten Muara Enim dan dukungan dari Pemerintah Daerah dapat menjadikan amal jariyah bagi para Muzakki dan Munfik yang telah menyalurkan Zakat, Infak dan Shodaqohnya melalui Baznas Kab. Muara Enim, sehingga bantuan yang telah dirasakan oleh para Mustahik dapat dirasakan secara merata terkhusus kepada seluruh masyarakat yang ada di Kabupaten Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
Berita Lainnya
Kiprah Inspiratif BAZNAS Muara Enim: 20 Mustahik Baru Siap Jadi Pengusaha Ayam Krispi Lewat Program ZChicken!
Bupati Muara Enim Raih Penghargaan Bergengsi dari BAZNAS Awards 2025
BAZNAS Muara Enim Edukasi Insan Pendidik, Optimalkan Zakat Menuju Sekolah Berkah
Pembangunan Rumah Layak Huni di Rambang Niru: Wujud Kolaborasi BAZNAS untuk Kesejahteraan Umat
Gerakan Berkah ZIS BAZNAS Muara Enim Menyasar Pegawai Dinas Perkebunan
BAZNAS Muara Enim Gelar Sosialisasi Zakat dan Infak, Ajak Insan Pendidik SMAN 3 Muara Enim Berbagi Kebaikan

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
