Berita Terbaru
Baznas Muara Enim salurkan bantuan berupa konsumsi bagi korban terdampak banjir di Tanjung Enim dan Sekitarnya
Baznas Muara Enim melalui tim Baznas Tanggap Bencana (BTB) selalu siap dalam membantu para korban bencana. Beberapa bantuan telah disalurkan kepada korban bencana banjir yang terjadi di Kecamatan Lawang Kidul, Desa Tanjung Raja, dan Desa Karang Raja berupa bantuan konsumsi kepada para korban terdampak, Kamis (23/05/2024).
Penyaluran bantuan tersebut, diserahkan langsung oleh Ketua Baznas Kab. Muara Enim Drs. H. Fajeri Erham,M.M., Waka II Baznas Kab. Muara Enim, Drs. Syaripuddin, Waka IV Baznas Muara Enim, H. Zulkarnain, S.Kom., didampingi Staff Kepala Pelaksana Dedi Susanto, S.Pd.I., dan Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, S.H., di Kelurahan Pasar Tanjung Enim, Desa Tanjung Raja dan Desa Karang Raja kepada Camat Lawang Kidul Bapak Andrille Martin, S.E.
Akhirnya, dengan penyaluran bantuan tersebut, semoga dapat bermanfaat bagi para korban yang terkena bencana, dan menjadi amal jariyah bagi para muzakki/munfik yang telah menyalurkan zakat, infak dan shodaqohnya melalui Baznas Muara Enim.
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA23/05/2024 | Humas Baznas ME
Seleksi Pendamping Program Z-Chicken Kolaborasi Baznas RI, Baznas Provinsi Sumatera Selatan dan Baznas Kabupaten Muara Enim
Demi memaksimalkan program Z-Chicken Baznas Provinsi Sumatera Selatan dan Baznas Kabupaten Muara Enim melakukan proses Seleksi Pendamping Program Z-Chicken diharapkan Pelamar yang dipilih nantinya dapat memberikan yang maksimal bagi program kolaborasi ini, kegiatan tersebut dilaksanakan di kantor Baznas Kabupaten Muara Enim, Jum'at (17/05/2024).
Pada acara tersebut Ketua Baznas Kabupaten Muara Enim Drs.H.Fajeri Erham, M.M., menegaskan bahwa Pendamping yang terpilih nantinya bukan hanya memiliki tanggung jawab kepada BAZNAS RI, Baznas Provinsi Sumatera Selatan, Baznas Kabupaten Muara Enim tetapi juga bertanggung kepada para muzakki yang telah menyalurkan zakatnya ke Baznas.
Ketua Pelaksana Baznas Provinsi Sumatera Selatan Bapak Hendra Praja, M.E., menyampaikan bahwa dari 17 kabupaten kota yang ada di provinsi sumatera selatan, kabupaten Muara Enim menjadi salah satu diantara 3 kabupaten yang diamanahkan untuk menjalankan program Z-Chicken dikarenakan Baznas Provinsi Sumatera Selatan telah melakukan riset berdasarkan tingkat komsumtif masyarakat yang ada di lingkungan kabupaten Muara Enim, jadi berdasarkan riset tersebut diharapkan program Z-Chicken ini dapat bejalan dengan lancar.
Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Baznas Kabupaten Muara Enim Drs. H. Fajeri Erham, M.M., wakil ketua II Drs. Syaripuddin dan Ketua Pelaksana Baznas Provinsi Sumatera Selatan Bapak Hendra Praja, M.E., Kepala Bidang Pendistribusian dan Pendayagunaan Baznas Provinsi Sumatera Selatan Bapak Supriyadi S.Pd., staff Baznas Provinsi Sumatera Selatan serta para peserta calon pendamping Z-Chicken.
Mari bersedekah. Sedekah ini akan mendukung operasional BAZNAS dalam menunjang berbagai program berupa modal usaha, pendampingan dan pelatihan usaha secara rutin, serta memberikan fasilitas memasarkan produk usaha yang dikembangkan.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahtera dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA17/05/2024 | Humas Baznas ME
Upaya Peningkatan Dana ZIS, Baznas Muara Enim Melakukan Sosialisasi di SD Negeri 1 Lawang KidulUpaya Peningkatan Dana ZIS, Baznas Muara Enim Melakukan Sosialisasi di SD Negeri 1 Lawang Kidul
Dalam upaya meningkatkan dana ZIS (Zakat, Infaq dan Shodaqoh) Baznas Muara Enim kembali melaksanakan sosialisasi. Kali ini, kegiatan sosialisasi tentang ZIS dilaksanakan di SD Negeri 1 Lawang KidulKidul, Selasa (14/05/2024).
Kegiatan ini dihadiri oleh Waka IV Baznas Muara Enim, H. Zulkarnain, S.Kom., didampingi Staff Kepala Pelaksana Dedi Susanto, S.Pd.I., dan Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, S.H., serta Kepala Sekolah dan seluruh guru serta staf di SD Negeri 1 Lawang Kidul.
Dalam kegiatan tersebut, Waka IV Baznas Muara Enim, H. Zulkarnain, S.Kom., Muara Enim menyampaikan tentang pentingnya menunaikan ibadah Zakat, Infaq dan Shodaqoh, serta mengajak seluruh guru serta staf di SD Negeri 1 Lawang Kidul agar dapat menyalurkan Zakat, Infaq dan Shodaqohnya melalui Baznas Kabupaten Muara Enim, sehingga dari dana ZIS tersebut dapat diperuntukkan bagi kemaslahatan umat Islam.
Mari bersedekah. Sedekah ini akan mendukung operasional BAZNAS dalam menunjang berbagai program berupa modal usaha, pendampingan dan pelatihan usaha secara rutin, serta memberikan fasilitas memasarkan produk usaha yang dikembangkan.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahtera dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA14/05/2024 | Humas Baznas ME
Survey Kelayakan Mustahik BAZNAS Kabupaten Muara Enim di Desa Penanggiran Kec. Gunung Megang
Menindaklanjuti informasi yang didapat dari masyarakat, Ketua Baznas Kabupaten Muara Enim Drs. H. Fajeri Erham, M.M., bersama Wakil Ketua II Drs. Syaripuddin dan Wakil Ketua III H. Imron Yadad, S.I.Kom., melakukan survey kelayakan mustahik untuk melakukan program Bedah rumah a.n Bapak Sari di Dusun VII Desa Penanggiran Kec. Gunung Megang, Selasa (07/05/2024).
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahterah dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA07/05/2024 | Humas Baznas ME
Upaya Peningkatan Dana ZIS, Baznas Muara Enim Melakukan Sosialisasi di SMP Negeri 1 Lawang Kidul
Dalam upaya meningkatkan dana ZIS (Zakat, Infaq dan Shodaqoh) Baznas Muara Enim kembali melaksanakan sosialisasi. Kali ini, kegiatan sosialisasi tentang ZIS dilaksanakan di SMP Negeri 1 Lawang KidulKidul, Senin (29/04/2024).
Kegiatan ini dihadiri oleh Waka IV Baznas Muara Enim, H. Zulkarnain, S.Kom., didampingi Staff Kepala Pelaksana Dedi Susanto, S.Pd.I., dan Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, S.H., serta Kepala Sekolah dan seluruh guru serta staf di SMP Negeri 1 Lawang Kidul.
Dalam kegiatan tersebut, Waka IV Baznas Muara Enim, H. Zulkarnain, S.Kom., Muara Enim menyampaikan tentang pentingnya menunaikan ibadah Zakat, Infaq dan Shodaqoh, serta mengajak seluruh guru serta staf di SMP Negeri 1 Lawang Kidul agar dapat menyalurkan Zakat, Infaq dan Shodaqohnya melalui Baznas Kabupaten Muara Enim, sehingga dari dana ZIS tersebut dapat diperuntukkan bagi kemaslahatan umat Islam.
Mari bersedekah. Sedekah ini akan mendukung operasional BAZNAS dalam menunjang berbagai program berupa modal usaha, pendampingan dan pelatihan usaha secara rutin, serta memberikan fasilitas memasarkan produk usaha yang dikembangkan.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahtera dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA29/04/2024 | Humas Baznas ME
Baznas Kabupaten Muara Enim Salurkan Bantuan Biaya Kesehatan kepada Penderita TB
Menindaklanjuti informasi yang didapat dari masyarakat Baznas Kabupaten Muara Enim melakukan survey mengunjungi Penderita Penyakit TB a.n Dedek Krisna yang sedang dirawat di Rumah Sakit Rabbain, yang beralamat di Kombes Pol DRS Soebarkah Pasar II Kec. Muara Enim, Rabu (24/03/2024).
Penyaluran bantuan tersebut, diserahkan langsung oleh Waka II Baznas Kab. Muara Enim, Drs. Syaripuddin, didampingi Staff Kepala Pelaksana Dedi Susanto, S.Pd.I., dan Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, S.H., di Rumah Sakit Rabbain Muara Enim.
Dalam kesempatan ini, Waka II Baznas Kab. Muara Enim, menyampaikan bahwa semoga dengan telah disalurkannya bantuan tersebut, dapat bermanfaat dan berguna untuk membantu kesehatan bapak Dedek Krisna.
"Semoga bantuan ini dapat bermanfaat", ungkap Syaripuddin.
Semoga bantuan ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahterah dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA26/04/2024 | Humas BaznasME
Penyaluran Bantuan kepada Korban Kebakaran di Desa Tanjung Bulan Kec. Tanjung Agung
Baznas Muara Enim melalui tim Baznas Tanggap Bencana (BTB) selalu siap dalam membantu para korban bencana. Beberapa bantuan telah disalurkan kepada korban bencana kebakaran yang menghanguskan 1 rumah yang mengalami dampak atas kebakaran tersebut a.n Bapak Subhan di Desa Tanjung Bulan Kec. Tanjung Agung, Kamis (25/04/2024).
Penyaluran bantuan tersebut, diserahkan langsung oleh Waka II Baznas Kab. Muara Enim, Drs. Syaripuddin, didampingi Staff Kepala Pelaksana Dedi Susanto, S.Pd.I., dan Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, S.H., di Desa Tanjung Bulan Kecamatan Tanjung Agung kepada Bapak Subhan selaku korban kebakaran.
Akhirnya, dengan penyaluran bantuan tersebut, semoga dapat bermanfaat bagi para korban yang terkena bencana, dan menjadi amal jariyah bagi para muzakki/munfik yang telah menyalurkan zakat, infak dan shodaqohnya melalui Baznas Muara Enim.
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA25/04/2024 | Humas Baznas ME
Penyaluran Bantuan kepada Korban Kebakaran di Desa Karang Agung Kec. Lubai Ulu
Baznas Muara Enim melalui tim Baznas Tanggap Bencana (BTB) selalu siap dalam membantu para korban bencana. Beberapa bantuan telah disalurkan kepada korban bencana kebakaran yang menghanguskan 1 rumah yang mengalami dampak atas kebakaran tersebut a.n Bapak Robi'an di Jalan Kec. Lubai Ulu, Selasa (08/04/2024).
Adapun penyaluran bantuan kepada korban bencana kebakaran tersebut diwakili oleh UPZ Kecamatan Lubai Ulu kepada Bapak Robi'an selalu korban kebakaran.
Akhirnya, dengan penyaluran bantuan tersebut, semoga dapat bermanfaat bagi para korban yang terkena bencana, dan menjadi amal jariyah bagi para muzakki/munfik yang telah menyalurkan zakat, infak dan shodaqohnya melalui Baznas Muara Enim.
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA08/04/2024 | Humas Baznas ME
Pendistribusian Zakat Mall Tahun 1445 H / 2024 M kepada Asnaf Fakir Miskin di Kecamatan Muara Enim
Baznas Kab. Muara Enim menyalurkan bantuan berupa Sembako bahan pokok sebanyak ±1300 yang telah dibagikan sebagian pada saat Safari Ramadhan yang dibagikan di 11 kecamatan yang ada di Kabupaten Muara Enim. Selanjutnya Baznas Kab. Muara Enim melakukan pembagian sembako sebanyak 165 kepada Asnaf Fakir Miskin di Kecamatan Muara Enim dari Zakat ASN PemKab Muara Enim, PDAM Lematang Enim, PT Rapaland, Muzakki Perorangan dan Swasta di Masjid Babussalam Islamic Centre, Rabu (03/04/2024).
Turut Hadir dalam acara Sekretaris Daerah Kabupaten Muara Enim Ir. Yulius, M.Si., Kakan kemenag Kab. Muara Enim H. Abdul Haris Putra S.A.g., M.Pd.I., Kepala Kejaksaan Negeri Kab. Muara Enim Bapak Ahmad Nuril Alam, S.H., M.H., Staff Ahli Pemerintahan, Hukum dan Politik, H. Irawan Supmidi, S.Pd., S.Mn., M.M., Plt. Asisten Administrasi dan Umum Kab. Muara Enim, M. Tarmizi Ismail, S.E., M.Si., Ketua Baznas Muara Enim Drs. H. Fajeri Erham, M.M., dan Staff lainnya.
Semoga bantuan ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahterah dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA03/04/2024 | Humas Baznas ME
Baznas Kab. Muara Enim Safari Ramadhan 1445 H di Desa Tanjung Raman, Kec. Ujan Mas
Rangkaian Safari Ramadhan berlanjut pada malam ke-20 Wakil Ketua III Baznas Kab. Muara Enim Imron Yadad, S.I.Kom. didampingi Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, SH bersama Plt. Asisten Administrasi dan Umum Kab. Muara Enim, M. Tarmizi Ismail, S.E., M.Si., mewakili Bupati Muara Enim menghadiri Safari Ramadan di Desa Tanjung Raman Kecamatan Ujan Mas, Sabtu (30/03/2024).
Plt. Asisten Administrasi dan Umum yang hadir bersama rombongan tim Safari Ramadan mengucapkan terima kasih atas sambutan yang hangat dari masyarakat Tanjung Raman. Dirinya merasa senang dapat berjabat tangan, mengikuti rangkaian kegiatan Safari Ramadan dari berbuka puasa bersama, sampai melaksanakan salat magrib dilanjutkan isya dan tarawih bersama dan dilanjutkan dengan ceramah agama yang disampaikan H. Ali Mursyih Abdul Rasyid, S. Sos I., M.Us.
Turut Hadir dalam acara ini Plt. Asisten Administrasi dan Umum Kab. Muara Enim, M. Tarmizi Ismail, S.E., M.Si., Kepala Bagian Kesejahteraan Rakya H. Zulfikar S.Ag., M.M, Kepala Capil Drs. Risman Effendi M.Si., Camat Ujan Mas, Kepala Desa Tanjung Raman, Wakil Ketua III Baznas Kab. Muara Enim Imron Yadad, S.I.Kom. didampingi Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, SH dan Staff lainnya.
Pada kesempatan tersebut juga diberikan secara simbolis Kartu Identitas Anak (KIA) sebanyak 120 anak, bantuan peralatan perlengkapan masjid, serta 30 paket bahan pokok dari Basnaz Kabupaten Muara Enim yang berasal dari para Muzakki ASN Kab. Muara Enim.
Semoga bantuan ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahtera dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA01/04/2024 | Humas BaznasME
Baznas Kab. Muara Enim Safari Ramadhan 1445 H di Desa Lebak Budi Kec. Panang Enim
Rangkaian Safari Ramadhan berlanjut pada malam ke-17 Wakil Ketua II Baznas Kab. Muara Enim Drs. Syaripuddin didampingi Staff Kepala Pelaksana Bapak Dedi Susanto, S.Pd.I., bersama Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan, H. Hermin Eko Purwanto, S.T., M.T., melaksanakan safari Ramadan di Masjid Nurul Iman Desa Lebak Budi Kecamatan Panang Enim, Rabu (27/03/2024).
Turut Hadir dalam acara ini Camat Panang Enim, Mei Fajar Heriadi, S.Sos., Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan, H. Hermin Eko Purwanto, S.T., M.T., Wakil Ketua II Baznas Kab. Muara Enim Drs. Syaripuddin didampingi Staff Kepala Pelaksana Bapak Dedi Susanto, S.Pd.I., dan Staff Lainnya.
Lebih lanjut Staff Ahli Bupati Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan, H. Hermin Eko Purwanto, S.T., M.T., mengajak masyarakat untuk mengisi bulan Ramadhan yang penuh rahmat ini dengan memperbanyak ibadah, bertafakur, dan menjadi ajang introspeksi diri untuk menjadi lebih baik. Untuk itu dirinya berharap semoga kemuliaan bulan Ramadan ini bisa didapatkan oleh seluruh umat Islam. Pada kesempatan itu Staf Ahli Bupati menyerakan bantuan 1 buah jam digital, 2 buah lampu darurat, serta penyerahan bantuan Baznas Kabupaten Muara Enim berupa paket bahan makanan pokok kepada warga prasejahtera di Kecamatan Lawang Kidul sebanyak 30 paket dan dilanjutkan dengan ceramah agama yang disampaikan Ust. Miftahul Ahyar, S.Pd., M.Pd.I.
Semoga bantuan ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahtera dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA27/03/2024 | Humas BaznasME
Baznas Kab. Muara Enim Safari Ramadhan 1445 H di Desa Penindaian Budi Kec. Semende Darat Laut
Rangkaian Safari Ramadhan berlanjut pada malam ke-16 Ketua Baznas Kab. Muara Enim Drs. H. Fajeri Erham, M.M., dan Wakil Ketua IV. H. Zulkarnain S.Kom., melaksanakan safari Ramadan di Desa Penindaian Kecamatan Semende Darat Laut, Selasa (26/03/2024). Dalam Kesempatan ini Baznas Kabupaten Muara Enim menyerahkan bantuan berupa paket bahan makanan pokok kepada warga prasejahtera di Kecamatan Lawang Kidul sebanyak 30 paket.
Semoga bantuan ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahtera dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA26/03/2024 | Humas BaznasME
Baznas Kab. Muara Enim Safari Ramadhan 1445 H di Desa Padang Bindu Kec. Benakat
Rangkaian Safari Ramadhan berlanjut pada malam ke-12 Wakil Ketua III Baznas Kab. Muara Enim H. Imron Yadad, S.I.Kom. dan Wakil Ketua II Drs. Syaripuddin, bersama Sekretaris Daerah Kabupaten Muara Enim, Ir. Yulius, M.Si., Lantaran sering terjadinya hujan lebat akibat perubahan kondisi cuaca ekstrem dibeberapa wilayah dengan intensitas tinggi Sekda menghimbau masyarakat untuk mewaspadai bahaya penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) melalui pola hidup sehat dengan rutin menjaga kebersihan rumah dan lingkungan sekitar, Jum'at (22/03/2024).
Pada kegiatan safari yang turut dihadiri oleh Pj. Ketua TP PKK Kabupaten Muara Enim, Dr. dr. Hj. Rose Mafiana, Sp.An., beserta para kepala perangkat daerah ini diawali dengan berbuka puasa bersama dan salat Magrib berjamaah sebelum dilanjutkan dengan ibadah salat Isya dan Tarawih, di Masjid Jamaah Amalia. ini juga dilaksanakan penyerahan bantuan Baznas Kabupaten Muara Enim berupa paket bahan makanan pokok kepada warga prasejahtera di Kecamatan Lawang Kidul sebanyak 30 paket, serta dilanjutkan penyerahan Kartu Identitas Anak (KIA) kepada masyarakat.
Semoga bantuan ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahtera dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA22/03/2024 | Humas Baznas ME
Baznas Kab. Muara Enim Safari Ramadhan 1445 H di Kel. Tanjung Enim Selatan, Kec. Lawang Kidul
Rangkaian Safari Ramadhan berlanjut pada malam ke-9 Ketua Baznas Kab. Muara Enim Drs. H. Fajeri Erham, M.M. didampingi Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, SH bersama Pemerintah Kabupaten Muara Enim yang dipimpin oleh Staf Ahli Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan, H. Hermin Eko Purwanto, S.T., M.T., mewakili Bupati Muara Enim di Masjid Jami' Al-Hikmah Jl. Air Paku, Kelurahan Tanjung Enim Selatan, Kecamatan Lawang Kidul, Selasa (20/03/2024).
Adapun kegiatan diawali berbuka bersama dan dilanjutkan dengan salat Isya dan Tarawih berjamaah yang turut dihadiri Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) ini juga dilaksanakan penyerahan bantuan Baznas Kabupaten Muara Enim berupa paket bahan makanan pokok kepada warga prasejahtera di Kecamatan Lawang Kidul sebanyak 30 paket, serta dilanjutkan penyerahan Kartu Identitas Anak (KIA) kepada masyarakat.
Turut hadir dalam acara ini Staf Ahli Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan, H. Hermin Eko Purwanto, S.T., M.T., Edi Sutisna, SP, MSi. Lurah Tanjung Enim Selatan, Ketua Baznas Kab. Muara Enim Drs. H. Fajeri Erham, M.M. didampingi Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, SH.
Semoga bantuan ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahtera dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA19/03/2024 | Humas Baznas ME
Baznas Kab. Muara Enim Safari Ramadhan 1445 H di Desa Ibul, Kec. Belida Darat
Setelah kemarin melaksanakan Safari Ramadan di Desa Datar Lebar, Kecamatan Semende Darat Ulu, kali ini giliran Kecamatan Belida Darat yang menjadi lokasi kegiatan Safari Ramadan. Wakil Ketua IV. H. Zulkarnain S.Kom., M.Kom., Baznas Kab. Muara Enim Bersama Pemerintahan Kab. Muara Enim yang di wakili Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Drs. H. Emran Tabrani, M.Si., didampingi Organisasi Perangkat Daerah (OPD) melaksanakan Safari Ramadan di Masjid As Sholihin Desa Ibul, Kecamatan Belida Darat, (17/03/2024).
Dalam kesempatan yang baik itu, bantuan Baznas Kabupaten Muara Enim berupa paket bahan makanan pokok kepada warga prasejahtera Desa Ibul sebanyak 30 paket, serta dilanjutkan dengan Tausiyah yang disampaikan oleh Ust. H. Zulkarnain, S.Kom., M.Kom., mengenai nilai-nilai keutamaan didalam bulan suci Ramadhan.
Turut hadir dalam acara ini Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Drs. H. Emran Tabrani, M.Si., Camat Belida Darat Zulchaidir Sidik, S.STP., M.Si., Kepala Desa Ibul Bapak Mulyadi, Waka IV Baznas Kab. Muara Enim H. Zulkarnain, S.Kom., M.Kom., Kepala Pelaksana Bapak Dedi Susanto, S.Pd.I., Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, SH dan Staff Administrasi M. Asyraf Hibatullah, S.H.
Semoga bantuan ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahtera dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA17/03/2024 | Humas BAZNAS ME

Baznas Kab. Muara Enim Awali Safari Ramadan 1445 H di Desa Datar Lebar, Semende Darat Ulu
Ketua Baznas Kab. Muara Enim Drs. H. Fajeri Erham, M.M. bersama Pemerintahan Kab. Muara Enim yang diwakil Plt. Asisten Administrasi dan Umum, M. Tarmizi Ismail, S.E., M.Si., melaksanakan Safari Ramadan 1445 Hijriah dan buka puasa bersama dengan warga Desa Datar Lebar. Seusai melaksanakan salat Isya dan Tarawih berjamaah di Masjid At Taqwa, pada kegiatan safari yang turut dihadir oleh para Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemerintah Kabupaten Muara Enim ini merupakan kunjungan perdana tim Safari Ramadan Tahun 2024, (16/03/2024).
Dalam kesempatan yang baik itu, Baznas menyalurkan bantuan berupa 30 paket sembako yang dimana meruapakan salah satu bagian program tebar 1200 paket sembako yang diperuntukkan bagi warga yang membutuhkan dan selain itu bertujuan untuk mempererat tali silahturahmi dan persaudaraan antar sesama, kegiatan safari ramadan yang rutin digelar setiap tahunnya.
Turut hadir dalam acara ini Plt. Asisten Administrasi dan Umum, M. Tarmizi Ismail, S.E., M.Si., Camat Semende Darat Ulu, Cholid Try Aquarian S.STP., M.Si., Ketua Baznas Kab. Muara Enim Drs. H. Fajeri Erham, M.M., didampingi Waka IV H. Zulkarnain, S.Kom., M.Kom., Staff Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, SH dan Staff Administrasi M. Asyraf Hibatullah, S.H.
Semoga bantuan ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Untuk itu, Mari bergerak bersama membantu mereka yang membutuhkan agar lebih sejahtera dan mandiri dalam segi perekonomian dengan bersedekah melalui BAZNAS Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA16/03/2024 | Humas BAZNAS ME

Serah Terima Bantuan Sembako dari Bank Sumsel Babel Syariah
Penyerahan Bantuan sembako kepada Baznas Kab. Muara Enim dari Bank Sumsel Babel Syariah berupa Sembako Makanan Pokok yang diterima langsung oleh Waka IV H. Zulkarnain S.Kom., M.Kom. didampingi Kepala Pelaksana Bapak Dedi Susanto, S.Pd.I. di Kantor Baznas Kab. Muara Enim, Kamis (14/03/2024).
“Semoga semua bantuan yang telah diberikan dapat tepat sasaran serta bermanfaat bagi penerimanya,” kata H. Zulkarnain S.Kom., M.Kom.
Semoga bantuan ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA14/03/2024 | Humas Baznas ME

Optimalkan Penghimpunan Ramadhan Baznas Kolaborasi Bersama UPZ
Baznas Kab. Muara Enim bersama Unit Pengumpul Zakat (UPZ) BAZNAS Kab. Muara Enim menggelar Rapat Kerja pada di Kantor Baznas Kab. Muara Enim, Jumat (07 Maret 2024).
Dalam sambutannya, Ketua BAZNAS Kab. Muara Enim Bapak Drs. H. Fajeri Erham M.M., mengingatkan kepada UPZ BAZNAS Kab. Muara Enim untuk meningkatkan upaya dalam mengelola zakat, infak, dan sedekah di lingkungan kecamatan Kab. Muara Enim.
Ia menekankan pentingnya peran UPZ BAZNAS Kab. Muara Enim dalam menjalankan program-program zakat yang dapat memberikan manfaat nyata bagi masyarakat di sekitar Kab. Muara Enim.
Rapat Kerja ini juga dihadiri oleh Kementrian Agama Bidang Kasi Pakis Bapak H. Solihan S. Ag. M. PdI. Menyampaikan kepada UPZ untuk lebih mengoptimalkan lagi penghimpunan zakat di daerah setempat UPZ masing-masing.
Selanjutnya Wakil Ketua IV BAZNAS Kabupaten Muara Enim H. Zulkarnain, S. Kom. M. Kom. Dalam penyampaian materinya mengingatkan bahwa peran UPZ sebagai perpanjangan tangan BAZNAS harus aktif dalam mensyiarkan keberadaan BAZNAS sebagai lembaga resmi penghimpun zakat dan meningkatkan penghimpunan dengan mendata Muzakki dan Munfik di wilayah masing-masing.
Para peserta rapat membahas kolaborasi dalam penghimpunan zakat untuk mencapai dampak yang maksimal dalam membantu masyarakat membutuhkan.
Semoga Program Kolaborasi ini akan memberikan manfaat bagi Mustahik yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan Munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
BERITA07/03/2024 | Humas Baznas ME

Peresmian Bedah Rumah Kolaborasi Baznas Kab. Muara Enim bersama Kejaksaan Negeri Kab. Muara Enim di Dusun II Desa Lubuk Empelas
Pengembangan program bedah rumah ini selalu di tingkatkan oleh BAZNAS sehingga dapat berkolaborasi bersama Kejaksaan Negeri Kab. Muara Enim dalam upaya untuk memberikan bantuan bedah rumah kepada warga a.n Bapak Febrian, di Dusun II Desa Lubuk Emplas Kec. Muara Enim Kab. Muara Enim, Rabu (06/03/2024).
Dalam kegiatan ini Kepala Kejaksaan Tinggi Wilayah Sumatera Selatan Bapak Dr. Yulianto, S.H., M.H., secara langsung meresmikan Program Rumah Aman Lestari didampingi Kepala Kejaksaan Negeri Kab. Muara Enim Bapak Ahmad Nuril Alam, S.H., M.H. didampingi Kasi Intel, Kasi Pidum dan Staf Lainnya, Ketua Baznas Kab. Muara Enim Bapak Drs. H. Fajeri Erham, MM., didampingi Kepala Pelaksana Bapak Dedi Susanto, S.Pd.I, Staf Penghimpunan dan Pendayagunaan Febriansyah, SH dan Staff lainnya.
Semoga Program Kolaborasi ini akan memberikan manfaat bagi Bapak Febrian yang menerima, dan membawa keberkahan bagi Muzakki dan munfik yang telah menyalurkan Zakat dan Infaknya melalui BAZNAS Kabupaten Muara Enim.
Salurkan ZIS terbaik anda melalui BAZNAS Kab.Muara Enim. Info rekening: https://kabmuaraenim.baznas.go.id/rekening
Hubungi Layanan Baznas Muara Enim :
Whatsapp : https://wa.me/6282373219369
Email : [email protected]
BERITA06/03/2024 | Humas Baznas ME

Monitoring Bedah Rumah Kolaborasi BAZNAS bersama Dinas PUPR melalui Baznas Kab. Muara Enim di Desa Ujan Mas dan Desa Kepur
Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) terus memberikan kontribusi yang terbaik untuk membantu masyarakat, salah satunya melalui program Peningkatan Kualitas Rumah Aman Lestari.
Pengembangan program bedah rumah ini selalu di tingkatkan oleh BAZNAS sehingga dapat berkolaborasi bersama Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) dalam upaya untuk memberikan bantuan bedah rumah kepada masyarakat di Desa Ujan Mas dan Desa Kepur.
Kegiatan ini telah dilaksanakan oleh BAZNAS, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) dengan melalui proses survey bedah rumah yang telah dilaksanakan di Desa Ujan Mas dan Desa Kepur, Selasa (06/02/2024).
Ketua BAZNAS Kabupaten Muara Enim melalui Wakil Ketua II Bidang Pendistribusian, Drs. Syaripuddin menjelaskan bahwa kerjasama ini adalah salah satu bentuk komitmen BAZNAS untuk meningkatkan kinerja bidang pendistribusian sehingga bantuan yang telah disalurkan dapat dirasakan oleh seluruh masyarakat yang ada di lingkup Pemerintah Kabupaten Muara Enim.
Kerjasama ini adalah salah satu bentuk komitmen BAZNAS untuk selalu meningkatkan kinerja khususnya di bidang pendistribusian sehingga bantuan dapat dirasakan secara merata kepada seluruh masyarakat yang ada di Kabupaten Muara Enim, ujar Syaripuddin.
Atas program kolaborasi ini, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) bekerjasama bersama BAZNAS melalui program bedah rumah dalam upaya Peningkatan Kualitas Rumah Aman Lestari. Diharapkan kerjasama ini tetap terjalin sehingga semakin banyak bantuan yang dapat dirasakan oleh seluruh masyarakat di lingkup Pemerintahan Kabupaten Muara Enim.
BERITA06/02/2024 | Humas BAZNASME

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
Info Rekening Zakat
